30 Software antivirus terbaik 2011 di dunia (best antivirus in the world)
Antivirus terbaik 2011 agak berbeda dibandingkan dengan antivirus terbaik 2010. Jika pada tahun 2010 berdasarkan hasil survey dan pengujian yang dilakukan oleh berbagai perusahaan yang bergerak di bidang review dan pengujian produk teknologi menobatkan Bitdefender sebagai antivirus terbaik 2010. Maka saat ini kedudukan antivirus Bitdefender bergeser ke posisi kedua, digantikan oleh pesaingnya.
Posting Komentar untuk "30 Software antivirus terbaik 2011 di dunia (best antivirus in the world)"